Sosialisasi Bank Kalsel Bersama Dsikominfo

sosialisasi-bank-kalsel-bersama-dsikominfo
28
Feb

Sosialisasi Bank Kalsel Bersama Dsikominfo

By Super Admin | Berita | 28-02-2023

Rantau,- Bank Kalsel cabang Tapin mengunjungi Kantor Diskominfo Tapin dan melakukan sosialisasi mengenai Ready Cash.Bertempat di aula Diskominfo Tapin,selasa(28/02).

Yang mana tujuan Ready Cash tersebut adalah untuk memberikan layanan pemberian kredit/pembiayaan multiguna yang berbasis digital yang bisa diakses melalui platform android dan IOS dan terintegrasi dengan MBanking Bank Kalsel (Aksel) baik konvensional maupun syariah.